Sabtu, 09 Oktober 2010

pengantar bisnis bab2

PENGARUH LINGKUNGAN TERHADAP PERUSAHAAN

 Pengertian Lingkungan Perusahaan
Lingkungan perusahaan dapat di artikan keseluruhan dari factor-faktor ekstent yang mempengaruhi perusahaan baik organisasi maupun kegiatannya.Sedangkan secara luas mencangkup semua factor ektern yang mempengaruhi individu,purusahaan dan masyarakat.Termasuk factor ekonomi,politik social,etika-hukum dan ekologi.
Masyarakat sangat berpengaruh terhadap perusahaan dan terdapat macam-macam kelompok masyarakat,salah satunya adalah masyarakat pluralistic adalah kombinasi dari berbagai kelompok yang mempengaruhi lingkungan perusahaan.Yang mencerninkan usaha manusia untuk mempertemukun kebutuhan dan kepentingan dari berbagai organisasi.

 Kesan Negatif Tentang Perusahaan
Pemberitaan pers tentang perusahaan terdapat banyak masalah salah satunya mengenai lingkungan limbah kimia yang berbahaya bagi lingkungan di buang begitu saja ke sungai,pulosi udara nenjadi meningkat bahkan di Jakarta carbon monoxide dalam air hujan cukup banyak sehingga di anjurkan tidak menggunakan air hujan untuk minum.

 Usaha-usaha untuk Memperbaiki Kesan Negatif
Dengan adanya hubungan masyarakat yang baik (humas) sehigga terjadi komunikasi dua arah antara perusahaan ,pemerintah dan masyarakat.Dan menanggapi kuluhan masyarakat dengan baik bukan hanya berpropaganda saja.

LINGKUNGAN FISIK, ENERGI DAN KONSERVASI

 Ekologi
Ekologi adalah suatu ilmu yang mempelejari hubungan antar manusia dengan lingkungannya.Yang di sebabkan oleh kombinasi tiga factor:
1.Semakin meningkatnya konsentrasi penduduk.
2.Perkembangan teknologi baru.
3. Semakin meningkatnya kemakmuran ekonomi
 Macam-macam Polusi

Pencemaran Udara
Rata-rata oaring menghirup udara 35 pon per hari.Sedangkanudar semakin kotor yng sebagian besr di sebabkan dari asap kendaraan bermotor yang selalu meningkat sehingga berpengaruh negtif pada pernafasan dan kesehtan.



Pencemaran Air
Pencemaran air berasal dari beberapa sumber seperti lingkungan industri,pemukiman dan pertanian .Penggunaan pupuk yang cukup besar dapat menyebabkan polusi air ataupun tanah.Dan pemukiman padat juga menyebabkan polusi air karna jarak sumber air dengan tangki berdekatan sehingga bakteri dalm tangki meredap masuk ke sumber air sehingga tidak baik untuk kesehatan.

Pencemaran Sampah Awet

Di dunia hanya tiga tempat pembuangan sampah bumi ,air dan angkasa.Sampah-sampah awet ini sepeti kaleng, pelastik dan karet sulit mendapatkan pembuangan namun jik di timbun tidak lekas mengurai.Adapun caranya dengan pendaur ulang sampah awet tersebut yang pada awalnya di kumpulkan oleh pemulung kaleng dan botol.yang dapat bermanfaat untuk menghemat penggunaan energy dan bahan baku serta dapat menyerap tenaga kerja.

 Energi dan Konservasi
Di samping energy batu bara dan energi air ada pula energy gas alam dan akhir-akhir ini mulai di kembangkan energy matahari sehingga kemungkinan penggunaan energy nuklir.Energi matahari yang paling prospek di bandingkan energy lainnya karna hamper tidak ada bahaya,harganya murah dan ccukup banyak.Karna sekarang ini manusia masih bergantung pada energy minyak dan gas.Penghematan tetap dilkukan untuk menjaga SDA lain yang ada untuk kelangsungan hidup manusia.

LINGKUNGAN PEREKONOMIAN DAN PERPAJAKAN

 Alasan-alasan Bagi Meningkatnya Pengeluaran Pemerintah
Pajak adalah pendapatan pemerinah terbesar.Yang digunakan untuk pengeluaran Negara,missal masalah urbanisasi.untuk meningkatkan fasilitas masyarakat seperti, taman-taman untuk rekreasi,perpustakaan,museum,asuransi kesehatan,dan koprasi.Adanya pertambahan penduduk dapat meningkatkan pengeluaran pemerintah semakin meningkat walaupun pemerinah sudah mencanangkan KB.Pemerintah juga melakukan sanitasi lingkungan trutama di pedesaan yang di antaranya sarana air minum dan jamban keluarga serta mengatasi pencemaran lingkungan dengan sanitasi perusahaan,penjual makanan dan penggunan pestisida,apabila pemerintah bisa menekan pengeluaran ini maka dapat terpenuhi kebutuhan lainnya.

 Penerimaan dan pengeluaran pemerintah
Penerimaan pemerintah salah satunya berasal dari pajak,ada beberapa macam pajak yang di kenakan oleh pemerintah:
a.Pajak Tidak Langsung
pajak yang tidak langsung di kenakan pada barang yang di beli melainkan pajak tersebut di tanggung oleh produsen yang di namakan pajak penjualan(PPn) .contoh,rokok,minuman .





b.Pajak Langsung
Pajak kekayaan yang dikenakn langsung kepada irang yang menggunakan pajak yang macamnya adalah pajak pendapatn(PPs), dan pajak dividen.
Penerimaan pemerintah dapat di peroleh dari: penerimaan dalam negri,penerimaan bangunan.
Pengeluaran pemerintah dapat di kelompokan dalam :
Pengeluaran rutin dan pengeluaran pembagunan.

LINGKUNGAN HUKUM

 Hukum Publik
Hukum yang menhatur kepentingan umum yang meliputi:seorang,kelompok,masyarakat dan Negara.Dimana aturan-aturan hukumnya antara lain; hukum tatanegara,tatausaha, dan hukum pidana.
 Hukum Privat
Hukum yang mengatur kepentingan perseorangan seperti hukum pidana dan perdata.

LINGKUNGAN PEMERINTAH

 Perhatian Pemerintah terhadap Kegiatan Usaha

Perlndungan terhadap kekayaan,pengadaan kontrak dan pemberian paten.Keuntungan ekonomi juga menjadi alasannya agar membangun usaha masyarakat yang di namakan subsidi.
a.Bantuan di Bidang Transportasi
Pebberian bantuan pada sector-sektor penting seperti PT.KAI,Garuda Indonesia Airways(GIA),PLENI dan DAMRI. Memberikan peleyanan kepada masyarakat.
b.Bantuan Pada Perusahaan-perusahaan Kecil
• Bantuan financial;
• Bantuan pemberian kontrak;
• Bantuan teknik dan manajemnt.
c.Bantuan di Bidang Komunikasi
Bidang komunikasi meliputi penyinaran radio,telivisi dan telepon yang di dukung dengan satelit yang sangatlah penting bagi dunia kominikasi.


LINGKUNGAN INTERNASIONAL

 Neraca Pembayaran Internasional
Menggambarkan transaksi-transaksi internasional diantaranya neracaperdagangan yang di dalamnya terdapat ekspor lebil besar dari impor maka menguntungkan dan se baliknya.Adanya spesialisasi tenaga kerja disertai pertukaran barang-barang menyebabkan Negara-negara dapat memenuhi kebutuhannya karna adanya perdangangan internasional sehingga dapat mengkonsumsi sesuatu lebih besar dari pada apa yng telah di produksiny


 Perusahaan-perusahaan Multinasiona(Multinational Corporation)
Mereka memperluas pasarnya ke Negara-negar lain dengan tujuan untuk menampung kelebihan hsil produksinya di atas kebutuhan untuk konsumsi dalam negri.Seperti perusahaan Negara-negara Eropa,Amerika,Jepang yang menguasai pasar di Negara lain selain Negaranya sendiri.

 Kegiatan-kegiatan Multinational
Bertujuan memasarkan hasil produksinya ke semua Negara dan mendirikan perusahaan perakitannya.mereka melakukan kontrak atau join venture dengan pemerintah dan berfungsi memajukan perekonomian,teknologi dan manajemen di mana perusahaan itu beroprasi.
 Ciri-ciri Perusahaan Multinasional
Perusahaan yang kegiatan pokoknya meliputi usaha-usaha manufaktur atau pemberian jasa minimal dua Negara dan merupakan sumber penanaman modal asing langsung yng kegiatannya meliputi kegiatan perdagangan,transport,dan turisme.

 Kebaikan dan Keburukan Perusahaan Multinasional

a.Kebaiakan Perusahaan Multinasional
• Menambah devisa dengan penanaman modal dalam bidang eksport
• Mengurangi devisauntukimpor di sector industry
• Menambah pendapatan berupa pajak
• Menambah kesempatan kerja dengan lapangan pekerjaan
• Meningkatkan keterampilan
• Ikut mendukung pembangunan nasional

b.Keburukan Perusahaan Multinasional
• Mempengaruhi kekuasaan ekonomi Negara
• Keuntungan untuk luar negri sebagai pemegang saham
• Merusak kehidupan politik dan ekonomi Negara
• Mencari keuntungan sebesar-besarnya .

 Lembaga-lembaga yang Membantu Perdagangan Internasional
• Export and Import Commission House
Wakil-wakil dari pembeli di lur negri memenuhi pesanan ekspor dan menerima komisi.
• Merchant Exporters and Importers
Memperole3h keuntungan dari keuntungan perdagangan .
• Manufacturer’s Export Agents
Departemen eksport sebuah perusahaan dan mereka bekerja dengan permanen.
• Export and Import Brokers
Mempertemukan penjual dan pembeli setelah itu mendapatkan komisi dari ternsaksi yang terjadi.



 Perkembangan Impor dan Ekspor Indonesia
Barang-barang eksport
• Golongan barang utama ; kayu, karet,timah, minyak, kelapa sawit,kopi,tembaku.
• Golongan barang lain; hewan beserta hasilnya,lada,kopra,bahan makanan,barang tambang.
Barang-barang import
• Barang konsumsi :beras ,tepung terigu,tekstil.
• Bahan baku dan penolong: cengkeh,bahan kimia,bahan cat,pupuk bahan bangunan .
• Barang modal: generator litrik,alat komunikasi dan mesin-mesin.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar